Agar Selalu Update dengan Tren Busana Anak, Simak 5 Tips Ini

By Dionysia Mayang Rintani, Jumat, 19 November 2021 | 10:01 WIB
Fashion Anak (ilustrasi) (istock)

5. Pakai pakaian edisi eksklusif

Selain pakaian basic untuk sehari-hari, orang tua juga bisa membeli beberapa pakaian eksklusif atau edisi terbatas.

Model pakaian ini memberi kesan unik dan tidak banyak dikenakan oleh orang lain.

Edisi eksklusif yang ditawarkan oleh brand beragam, seperti Makuku yang dalam waktu dekat akan meluncurkan clothing line kolaborasi dengan Doraemon.

Hadir dalam model dress untuk anak perempuan dan jumpsuit, produk hasil kolaborasi dengan kartun legendaris Doraemon ini cocok dikenakan anak saat di rumah atau pun ketika beraktivitas di luar ruangan.

Baca Juga: Rekomendasi Produk Fashion Lokal Baju Anak Tembus Pasar Internasional

Produk Exclusive Collaboration MAKUKU X Doraemon ini juga buat kita bernostalgia.

Exclusive Collaboration MAKUKU X Doraemon (MAKUKU )

Makuku adalah merek pakaian anak-anak yang ringan dan mewah, yang berasal dari Jepang dan didirikan oleh ahli perencanaan produk Jepang Ms. Etsuko Kondo bersama dengan Co-founder Mr. Wang Yijun, yang ahli dalam industri bayi dan anak.

Menghadirkan inovasi pakaian bebas fluorescent, rangkaian busana anak Makuku hadir dalam beragam gaya seperti setelan piyama, sweat pants, hingga jaket yang mampu menyerap keringat.

Tak hanya terobosan dalam bentuk produk, Makuku juga turut menghadirkan layanan konsultasi kesehatan untuk ibu dan buah hati.

Baca Juga: Rekomendasi Produk Fashion Lokal Baju Anak Tembus Pasar Internasional