4. Tuang air. Aduk sampai meresap. Tambahkan oregano dan basil. Aduk rata. Angkat. Sisihkan.
5. Tata 2 lembar kulit pangsit menyilang dalam loyang muffin yang telah diolesi minyak tipis-tipis. Sendokkan 1 sendok makan tumisan. Tuang 1 butir telur di atasnya.
6. Panggang di atas api bawah dengan suhu 180 derajat Celcius selama 15-25 menit hingga matang.
Selamat mencoba, ya.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Artikel ini pernah tayang di Sajian Sedap dengan judul: Sarapan Cantik dengan Telur Mangkuk Pangsit