Musim Hujan Bikin Wajah Nggak Glowing, Begini Cara Mengatasi Kulit Kering

By Alsabrina, Jumat, 17 Desember 2021 | 17:33 WIB
(Ilustrasi) Kulit kering (iStockphoto)

 

5. Hindari mandi air panas

Beberapa daerah di Indonesia punya cuaca yang sangat dingin di musim hujan.

Biasanya, mandi air panas dapat membantu kita merasa lebih nyaman dan tetap hangat.

Meski begitu, sebagai bagian dari cara mengatasi kulit kering, sebaiknya kurangi frekuensi mandi air panas karena berpotensi membuat kulit kusam dan semakin kering.

Jika terpaksa mandi dengan air panas, kurangi durasinya agar tidak terlalu lama.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 5 Cara Mengatasi Kulit Kering Saat Musim Hujan