4 Buah Ini Ternyata Bisa Stabilkan Kolesterol, Salah Satunya Pepaya

By Widyastuti, Selasa, 1 Februari 2022 | 17:02 WIB
Ilustrasi kolesterol (Tribun Jabar)

Buah ini sangat dianjurkan untuk pasien tekanan darah.

Alpukat merupakan sumber antioksidan yang kaya serta vitamin seperti K,C, B5, B6, E, dan juga lemak tak jenuh.

Semua kandungan ini membantu jaga jantung tetap sehat dan mengurangi risiko stroke.

Selain itu, alpukat juga dapat mengatur kadar kolesterol LDL dan HDL, serta trigliserida darah.

2. Apel

Dari kulit hingga pencernaan, ada banyak alasan mengapa apel menjadi salah satu buah terbaik untuk tubuh.

Buah dengan tekstur renyah ini bisa bantu mengatur kadar kolesterol.

Baca Juga: Dikabarkan Rujuk dengan Farhat Abbas Gegara Kasus Olivia Nathania, Nia Daniaty Buka Suara

Menurut buku Healing Foods, serat pektin hadir di dalam apel dengan konstituen lain seperti antioksidan polifenol.

Ini bisa mengurangi kadar kolesterol LDL tidak sehat dan memperlambat oksidasi yang merupakan faktor risiko atherosclerosis suatu kondisi yang ditandai dengan arteri yang mengeras.

Tak hanya itu saja, polifenol ramah jantung juga mencegah radikal bebas dari kerusakan otot jantung dan pembuluh darah.

3. Buah jeruk