Layangan Putus Sempat Bocor Di Media Sosial, Ternyata Dibajak Orang Dalam!

By Siti Sarah Nurhayati, Rabu, 2 Maret 2022 | 18:01 WIB
Layangan Putus trending. (DOK. WETV)

Tapi, hal tersebut malah membuka peluang pembajakan.

Sayangnya, Manoj enggan membahas lebih lanjut dan pilih menyerahkan kasus ini ke Polda Metro Jaya, untuk diusut lebih jauh lagi.

"Harganya ya enggak bisa dinilai susah ya bayangkan berapa juta orang nonton bajakan di online ini. Tapi bayangkan penyebaran transmisi elektronik ini sebesar apa merugikan MD," jelas Manoj. 

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store. (*)