Chris Ryan Ngaku Jadi Korban Robot Trading Fahrenheit, Alami Kerugian hingga Rp30 Miliar

By Presi, Kamis, 17 Maret 2022 | 17:29 WIB
Kuasa Hukum Chris Ryan (Grid.ID/Fikriah Nurjannah)

Saat sudah tanggal 7 Maret, Chris mengaku tidak bisa menarik uang yang ada di Fahrenheit.

"Mereka dengan sengaja selama satu jam me-margin call-kan, me-loss-kan, semua investasi hilang dan itu diduga sampai Rp 5 triliun (dari keseluruhan korban)," ungkap Chris.

Atas kejadian tersebut, Chris pun membuat laporan tentang hal yang ia alami bersama korban lainnya.

Hanya saja, karena sudah ada laporan sebelumnya yang masuk ke Bareskrim Polri atas kasus robot trading Fahrenheit, laporan Chris Ryan dijadikan menjadi satu bersama yang lain.

Baca Juga: Trading Saham Versus Nabung Saham, Lebih Untung Main yang Mana?

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)