5 Tips Pintar Atur Uang agar Nggak Boros Traveling Saat Libur Lebaran

By Presi, Rabu, 20 April 2022 | 17:32 WIB
Solo travelling dan manfaatnya (andresr)

Memilih wisata alternatif yang tidak mematok tiket mahal atau bahkan gratis, bisa dipertimbangkan.

Hal ini akan turut menghemat budget karena liburan tidak harus selalu mahal, kan? Yang terpenting adalah kebersamaan bersama keluarga.

5. Jalankan hobi yang bisa nambah cuan

Terakhir, kita bisa melakukan hobi yang menghasilkan cuan.

Sahabat NOVA mengikuti lomba-lomba yang sesuai dengan hobi atau minat.

Misalnya, jika suka foto, kita bisa ikut kontes foto berhadiah.

Baca Juga: Inspirasi Baju Lebaran 2022, Pakai Dress Cantik ala Seleb Indonesia

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)