Berikut 10 Hal Penyebab Migrain, Di Antaranya Keju dan Makanan Asin

By Maria Ermilinda Hayon, Rabu, 22 Juni 2022 | 05:30 WIB
Migrain (hoagmedicalgroup)

 

NOVA.id - Selain karena faktor genetik, penyebab migrain bisa juga berkaitan dengan gaya hidup.

Migrain adalah salah satu jenis sakit kepala primer, yakni nyeri pada kepala tanpa ada penyakit yang mendasarinya sehingga bisa terjadi di segala usia dan bisa terjadi kapan saja.

Migrain terjadi karena adanya ketidakseimbangan neurotransmitter otak, namun bisa juga disebabkan oleh perubahan hormon.

Perubahan hormon, termasuk sebelum dan sesudah menstruasi, kehamilan, dan menopause.

Beberapa orang lebih juga rentan mengalami sakit kepala migrain daripada yang lainnya.

Beberapa di antaranya adalah orang yang punya keluarga dengan riwayat migrain, usia dewasa muda hingga usia 30 tahunan, dan umumnya lebih menyerang perempuan.

Lantas apa, sih, penyebab migrain?

Nah, ada 10 hal penyebab migrain yang perlu diwaspadai.

Apa saja?

Baca Juga: Cara Menghilangkan Sakit Kepala Berdenyut, Salah Satunya Minum Kopi

1.Keju, makanan asin, dan makanan yang diproses diklaim bisa mencetuskan atau memperburuk migrain

2.Pemanis aspartame dan monosodium glutamate