Chelsea Olivia Rapikan Gigi Gingsul, Ternyata Ini Efeknya Jika Tak Diatasi

By Ratih, Kamis, 11 Agustus 2022 | 08:28 WIB
Chelsea Olivia ((Instagram.com/chelseaoliviaa))

1. Keturunan

Apabila salah satu atau kedua orang tua memiliki gigi gingsul, maka anaknya memiliki risiko gigi gingsul.

2. Nutrisi yang tidak cukup

Jika anak tidak mendapat nutrisi yang cukup maka dapat memengaruhi pertumbuhan gigi.

3. Ukuran rahang

Ruang rahang yang kecil dan sempit membuat gigi tidak tumbuh pada posisi yang benar dan menyebabkan gigi gingsul.

4. Mengalami cedera pada mulut

Cedera pada mulut dapat menyebabkan gigi bergeser dari lokasi sebenarnya dan gigi menjadi tidak sejajar atau mengalami gigi gingsul.

Baca Juga: Manfaatkan Sikat Gigi Bekas, Bisa Bersihkan Barang di Rumah Ini, lo

 

5. Tidak rutin memeriksakan gigi

Jika jarang memeriksakan gigi, maka kondisi kesehatan gigi tidak akan terpantau dengan baik.