4 Tips Pintar Atur Uang Agar Finansial Keluarga Tetap Sehat Untuk Jangka Panjang

By Siti Sarah Nurhayati, Kamis, 29 September 2022 | 08:00 WIB
Ilustrasi - membahas keuangan dengan pasangan (SDI Productions)

Zaman terus berubah dan teknologi pun semakin berkembang untuk mempermudah gaya hidup, termasuk dalam mengelola keuangan dengan lebih efisien.

Sebagai bagian dari resolusi keuangan, tidak ada salahnya untuk mulai mengintegrasikan platform digital yang relevan dengan kebutuhan keuangan keluarga.

Jika mulai merasa berbelanja langsung di supermarket malah makin boros karena transportasi dan parkir misalnya, coba jajaki platform belanja grosir online yang menawarkan pengantaran gratis ke rumah.

Salah satu platform digital yang mungkin dapat dimanfaatkan dengan lebih maksimal tentu saja fitur e-wallet atau dompet digital. Saat ini, dompet digital bukan hanya dapat dimanfaatkan untuk berbelanja online atau pembayaran di merchant via QRIS, namun juga semakin berkembang untuk berbagai kebutuhan transaksi digital lainnya.

ShopeePay misalnya, kini memiliki fitur Transfer ShopeePay yang memungkinkan transfer antar wallet ShopeePay dan ke semua rekening bank secara gratis tanpa biaya admin dan bebas kuota harian.

Baca Juga: Tips Investasi Online untuk Pemula, Wajib Tahu 3 Hal Penting Ini

 

Langsung dari aplikasi Shopee, transfer dengan ShopeePay pun real time atau langsung sampai. Selain menghemat biaya admin, juga tidak perlu repot berpindah-pindah aplikasi, atau harus mengunjungi ATM.

Inilah beberapa tips yang dapat dijalankan untuk kesehatan keuangan keluarga yang lebih baik jelang akhir tahun.

Unduh aplikasi Shopee secara gratis via App Store atau Google Play, aktifkan ShopeePay, dan upgrade ke ShopeePay Plus untuk menikmati berbagai benefit tambahan, seperti limit saldo lebih besar, promo spesial, serta  fitur Transfer ShopeePay yang memberikan kemudahan Transfer Ke Mana Pun.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store. (*)