Berkaca dari Kasus Lesti Kejora, Inilah 8 Cara Membantu Korban KDRT

By Presi, Senin, 3 Oktober 2022 | 19:05 WIB
8 Cara Membantu Korban KDRT (dok. tribunnews.com)

Alih-alih menghakimi, lebih baik biarkan dia berbicara sepuasnya untuk mengungkapkan isi hatinya.

Sahabat NOVA sebenarnya bisa aja mengajukan pertanyaan klarifikasi, tetapi yang terpenting adalah biarkan dia melampiaskan perasaan dan ketakutannya.

4. Kenali Tanda KDRT

Banyak korban mencoba menutupi tindak kekerasan karena berbagai alasan.

Oleh sebab itu, penting bagi kita mempelajari tanda KDRT untuk bisa segera membantu sang korban.

Tanda KDRT fisik:

Tanda KDRT dari sisi emosional korban:

Tanda KDRT dari sisi perilaku korban:

Baca Juga: Bikin Prank Soal KDRT, Baim Wong dan Paula Ramai Dikecam Netizen

5. Percaya Kepadanya

Dalam banyak kasus, seringkali korban merupakan satu-satunya orang yang melihat sisi gelap pelaku KDRT.

Dan seringkali, orang lain tak percaya bahwa pelaku bisa melakukan kekerasan tersebut.