Inspirasi Skincare Zoe Cristofoli WAGs Piala Dunia 2022 Pasangan Theo Hernandez

By Alsabrina, Kamis, 15 Desember 2022 | 12:03 WIB
Zoe Cristofoli, pasangan Theo Hernandez (dok. instagram/zoe_cristofoli)

Harganya £25.00 atau sekitar Rp490.000 untuk 30 ml.

4. Inspirasi skincare Zoe Cristofoli - Krim

Inspirasi skincare Zoe Cristofoli - Krim (dok. La Roche Posay)

Zoe Cristofoli menggunakan La Roche Posay Effaclar Duo (+) sebagai gel-cream untuk menghidrasi kulit.

Baca Juga: Kisah Cinta Luis Suarez dan Sofia Balbi yang Bisa Jadi Inspirasi Bagi Kita dan Pasangan

Krim yang satu ini juga membantu melawan jerawat dan menyamarkan noda akibat jerawat yang muncul di kulit.

Ini juga cocok digunakan sebagai base make up.

Harga untuk La Roche Posay Effaclar Duo (+) ini adalah Rp320.000 untuk 40 ml.

5. Inspirasi skincare Zoe Cristofoli - Serum untuk Bulu Mata dan Alis

Inspirasi skincare Zoe Cristofoli - Serum Bulu Mata dan Alis (dok. Revitalash)

Zoe Cristofoli menggunakan serum Revitalash untuk bulu mata dan alisnya.

Revitabrow Advanced Eyebrow Conditioner diklaim bisa memperkuat alis dan melindunginya dari kerusakan, serta meningkatkan kelenturan dan kilau, juga untuk membuat alis lebih tebal.