Putri Anne Dikuntit Perempuan Tak Dikenal, Ke Mana Arya Saloka?

By Alsabrina, Minggu, 26 Februari 2023 | 08:00 WIB
Putri Anne (dok. instagram/anneofficial1990)

Di instastory selanjutnya, Putri Anne menyebutkan bahwa penguntit tersebut bisa lari seolah tak ada masalah, tetapi mereka tak bisa sembunyi.

Putri Anne pun kembali mengetag akun instagram Divisi Humas Polri.

"You can run but you can't hide."

"@divisihumaspolri."

Lalu, instastory yang ketiga, Putri Anne mengatakan bahwa itu hanya potongan recording CCTV-nya saja dan bukan diperlihatkan secara utuh.

"Itu masih potongan loh.. Gimana? Mau recording full-nya supaya kelihatan mobilnya tipe apa?"

"Datang, minta maaf or I'll see you soon I guess," tandas Putri Anne.

Unggahan Putri Anne (dok. instagram/anneofficial1990)

Sayangnya, Arya Saloka terlihat tutup mata dengan apa yang dialami Putri Anne sekarang ini.

Ya, hingga saat ini, Arya Saloka belum memberikan statement apapun atas perlakuan tidak menyenangkan yang dialami oleh istrinya tersebut.

Seperti yang kita tahu, rumah tangga Putri Anne dan Arya Saloka menjadi sorotan terlebih saat kabar perselingkuhan sang suami dan Amanda Manopo mencuat di media sosial.

Baca Juga: Putri Anne Unggah Foto Bersama, Arya Saloka Justru Posting Foto Mengerikan, Benar Tidak Harmonis Lagi?