Pasti Banyak yang Butuh! 5 Ide Usaha Rumahan Jelang Lebaran 2024: Modal Kecil Untung Besar

By Maulana Wildan Ibrahim, Sabtu, 23 Maret 2024 | 21:00 WIB
5 ide usaha rumahan jelang lebaran 2024 (Dok. Freepik)

NOVA.ID - Kemeriahan Hari Raya Idul Fitri 1445 H atau 2024 kian terasa.

Lebaran memang merupakan momen spesial yang dinanti-nanti oleh umat Islam di seluruh dunia.

Momen ini identik dengan berbagai tradisi, mulai dari mudik, silaturahmi, hingga menyantap hidangan khas Lebaran.

Di tengah suasana penuh sukacita, peluang bisnis usaha rumahan pun mulai bermunculan.

Bagi Sahabat NOVA yang ingin meraup keuntungan jelang Lebaran 2024, berikut adalah beberapa ide usaha rumahan modal kecil untung besar yang bisa dicoba:

1. Jasa Katering Lebaran

Lebaran identik dengan berbagai hidangan khas yang lezat.

Bagi yang memiliki kemampuan memasak, Sahabat NOVA bisa membuka jasa katering Lebaran.

Jasa katering Lebaran sangat diminati oleh orang-orang yang tidak memiliki waktu untuk memasak sendiri.

Tips:

Baca Juga: 5 Aneka Takjil Kekinian untuk Jualan, Usaha Rumahan Menjanjikan Selama Ramadhan 2024!

2. Jual Amplop Lebaran