4 Pinjol Legal Paling Terpercaya, Resiko Galbay Jadi Kecil!

By Tiur Kartikawati Renata Sari, Rabu, 15 Mei 2024 | 14:03 WIB
Segera lakukan cara mengatasi pinjol ilegal yang tiba-tiba transfer uang dan teror sebar data pribadi. (Amorn Suriyan)

Kekurangan: Syarat pengajuan ketat, hanya tersedia untuk nasabah Jenius

4. Modalku

Bunga: 10% - 15% per tahun

Tenor: 6, 12, 18, dan 24 bulan

Limit pinjaman: Rp50 juta - Rp500 juta

Kelebihan: Bunga rendah, cocok untuk UMKM, bisa digunakan untuk modal usaha

Kekurangan: Syarat pengajuan ketat, proses pengajuan lama

Tips memilih pinjol legal untuk kurangi risiko gagal bayar

- Pilih pinjol yang terdaftar dan diawasi oleh OJK

- Bandingkan bunga, tenor, dan limit pinjaman yang ditawarkan

- Perhatikan biaya admin dan bunga yang dikenakan

- Baca ulasan pengguna lain sebelum memilih pinjol

- Gunakan pinjol secara bijak dan sesuai dengan kebutuhan.(*)