Diet
20 persen kandungan bayam terkandung zat yang dituhkan dalam Angka Kebutuhan Gizi (AKG) serat makanan. Seperti yang kita tahu, serat makanan baik untuk membantu pencernaan, mencegah sembelit, mempertahankan gula darah rendah, dan makan berlebihan.
Kanker
Flavonoid, sebuah phytonutrisi dengan sifat antikanker, banyak terdapat pada bayam. Flavonoid telah terbukti dapat memperlambat pembelahan sel dalam perut manusia dan sel-sel kanker kulit. Selain itu, bayam juga mampu memberikan perlindungan yang signifikan terhadap terjadinya kanker prostat agresif.
Anti-Inflamasi
Bayam mengandung banyak sekali neoxanthin dan violaxanthin (dua anti-inflamasi epoxyxanthophylls) yang berperan penting dalam regulasi peradangan.
Antioksidan
Vitamin C, vitamin E, beta-karoten, mangan, seng, dan selenium juga banyak terkandung di bayam. Semuanya itu berfungsi sebagai antioksidan kuat yang memerangi terjadinya osteoporosis, aterosklerosis, dan tekanan darah tinggi.
Tekanan Darah
Kandungan angiotensin menghambat I-converting enzyme dan peptida dalam bayam terbukti efektif menurunkan tekanan darah.
Penglihatan