Produksi Berton-ton Madu & Ekspor Bumbu Pecel ke Arab Saudi (1)

By nova.id, Kamis, 16 Januari 2014 | 03:15 WIB
Produksi Berton ton Madu Ekspor Bumbu Pecel ke Arab Saudi 1 (nova.id)

Produksi Berton ton Madu Ekspor Bumbu Pecel ke Arab Saudi 1 (nova.id)
Produksi Berton ton Madu Ekspor Bumbu Pecel ke Arab Saudi 1 (nova.id)

"Ratusan kotak sarang lebah milik Djanto yang menunggu dipanen. Djanto sangat mengetahui khasiat tiap madu yang berasal dari bunga setiap tanaman berbeda-beda. (Foto: Gandhi / NOVA) "

Madu Bunga Ketela Pohon

Di kawasan Lumbang, kata Djanto, tergolong strategis, dengan posisi yang berada di lereng Gunung Bromo. Sehingga banyak tanaman yang tumbuh subur di sana, dari pohon mangga, randu, kaliandra, bahkan ketela pohon. Yang unik, lanjut Djanto, adalah ketela pohon.