Tren Pole Dance Liukan Si Penari Tiang (1)

By nova.id, Kamis, 16 Mei 2013 | 12:41 WIB
Tren Pole Dance Liukan Si Penari Tiang 1 (nova.id)

Tren Pole Dance Liukan Si Penari Tiang 1 (nova.id)
Tren Pole Dance Liukan Si Penari Tiang 1 (nova.id)

"Foto: Ahmad Fadilah/NOVA "

Lawan Gravitasi

Di setiap sesi latihan yang berlangsung selama satu jam, otot inti jadi bagian tubuh yang terus-menerus ditempa. Tak heran bagi pemula badan akan terasa sakit. "Badan juga memar terkena tiang. Tapi nanti juga hilang sendiri."

Tantangan utama pole dance adalah kemampuan mengangkat tubuh melawan gravitasi dan membuatnya berputar. "Jadi, badan dan tangan harus kuat. Lebih bagus lagi kalau rutin melakukan kardio, fitness, push up, atau angkat beban," ungkap Junko.