Varises merupakan pembuluh balik atau vena yang melebar yang disebabkan oleh rusaknya katup di dalam dinding vena.
Varises umumnya menyerang tungkai kaki bawah.
Secara garis besar, ada tiga penyebab varises, yaitu:
1. Kehamilan.
Pada waktu hamil, tekanan yang disebabkan bobot janin, menghalangi aliran darah dalam vena menuju jantung.
Darah terpaksa kembali ke bawah merusak katup penahan dalam vena.
(Baca: Ternyata Varises Vagina Saat Hamil Tak Berbahaya, Asal..)
2. Kebiasaan sehari-hari
Seperti kurang gerak, membiarkan tubuh terlalu lama duduk atau berdiri.
3. Faktor genetik
(Baca: Gemar Pake Sepatu Hak Tinggi? Siap-siap Risiko Varises!)
Cara menghindari varises: