Duh! 5 Virus Ini yang Bikin Pernapasan Terganggu, Nomor 3 Sering Tidak Kita Sadari

By Dionysia Mayang, Rabu, 23 Agustus 2017 | 11:04 WIB
Selain Debu dan Asap, Inilah 5 Virus yang Dapat Menyebabkan ISPA (Dionysia Mayang)

NOVA.id - Tinggal di kota besar seperti Jakarta membuat kita tidak asing lagi dengan pemandangan asap dan debu dari kendaraan bermotor setiap harinya.

Tapi, bila kita terlalu sering terpapar langsung oleh debu dan asap, partikel berbahaya yang ada pada debu dan asap tersebut akan masuk ke saluran pernafasan kita, loh.

Eits, jangan dianggap sepele, karena debu dan asap yang terhirup oleh kita dapat menyebabkan ISPA.

ISPA (Infeksi Saluran Pernafasan Akut) adalah infeksi yang mengganggu proses pernafasan seseorang.

(Baca juga : Ibu-ibu Wajib Paham, Ini 5 Proses Melahirkan dan Perbandingannya)

Infeksi ini umumnya disebabkan oleh virus yang menyerang hidung, trakea (pipa pernafasan), hingga paru-paru.

Sebenarnya di mana pun kita berada, pasti kita tidak dapat menghindari polusi udara.

Untuk mencegah dan mengurangi resiko terkena ISPA, dr. Irwan Heriyanto, MARS, Chief Medical Halodoc menyarankan agar kita menggunakan masker apabila berada di ruangan terbuka.

“Perlu disadari oleh seluruh masyarakat Indonesia, bahwa polusi udara dapat menimbulkan berbagai penyakit. Seperti asma, infeksi saluran pernafasan, jantung koroner, hingga penyakit paru kronik. Dengan menggunakan masker, akan sangat membantu untuk menyaring udara kotor yang terhirup dengan bebas,” ujar dr. Irwan.

(Baca juga : Berkaca pada Kasus Rachel Amanda, Begini Cara Mengenali Gejala Kanker Tiroid, Jangan Sampai Terlambat!)

Dilansir dari ruangsehat.net, selain debu dan asap, inilah beberapa mikroorganisme yang dapat menyebabkan ISPA :

1. Rhinovirus