Berikut 5 Tanda Gangguan Jantung yang Tak Kita Sadari, Salah Satu Tandanya Bulu Tubuh Berkurang

By , Sabtu, 9 Desember 2017 | 07:00 WIB
Waspada, Satu Bulan Sebelum Serangan Jantung, Tubuh akan Mengeluarkan 6 Sinyal Ini (Nova)

Baca juga: Waspada Penyakit Difteri, Jangan Sampai Anak Kita Menjadi Korban, Begini Cara Mencegahnya

2. Batuk yang Konstan

Biasanya, batuk merupakan gejala flu atau kondisi pernafasan, sehingga kita tidak pernah mengaitkannya dengan penyakit jantung.

Namun, bila jantung tidak memompa cukup darah ke paru-paru, maka paru-paru kita bisa mengering dan menyebabkan batuk yang terus-menerus.

3. Kesulitan Bernapas

Jika kita mengalami masalah dalam bernapas dan kita merasa memiliki kemacetan pernapasan di dada, mungkin tidak selalu bahwa hal itu adalah masalah pernapasan seperti yang dipikirkan kebanyakan orang.

Baca juga: Selain Istirahat Cukup, Ini Dia 5 Cara Hilangkan Kantung Mata

Hal ini juga bisa berarti jantung tidak memompa cukup darah ke paru-paru.

Jika gejala ini terjadi, bisa jadi ada masalah pada paru-paru kita.

4. Kurangnya Bulu Tubuh

Gejala ini mungkin terdengar mengejutkan karena kebanyakan dari kita mendambakan tubuh yang tanpa bulu, bukan?

Baca juga: Tak Cuma Bikin Minuman Jadi Segar, Es Juga Bisa Bikin Wajah Jadi Sehat, Simak Manfaatnya