Sarapan Spesial dengan Mi Goreng Babat yang Mantap Ini, Yuk!

By Dionysia Mayang Rintani, Minggu, 10 Desember 2017 | 23:00 WIB
Sarapan Spesial dengan Mi Goreng Babat yang Mantap Ini, Yuk! (Dionysia Mayang)

NOVA.id – Ingin sarapan yang spesial untuk pagi ini?

Mi goreng babat bisa jadi pilihannya, loh!

Simak resepnya berikut.

Bahan:

1 bungkus (200 gram) mi telur bulat, direbus, ditiriskan 2 sendok makan kecap manis  1 sendok teh kecap asin  1 buah tomat, dipotong-potong 2 siung bawang putih, dicincang halus 150 gram babat putih, direbus empuk, dipotong panjang 75 gram taoge  3 batang caisim, dipotong-potong 1/2 sendok teh garam  1/4 sendok teh merica bubuk  200 ml air  1 batang daun bawang, dipotong miring 3 sendok makan minyak untuk menumis

(Baca juga: Jangan Keliru! Ternyata Susu Tanpa Garam Jauh Lebih Sehat Loh, Ini Buktinya) (Baca juga: Takut Terkena Dampak Teknologi, Pangeran William Ajarkan Begini Kepada Anaknya

Bumbu Halus:

4 butir bawang merah  3 siung bawang putih  2 buah cabai merah keriting  2 buah cabai merah besar, dibuang bijinya

(Baca juga: Ingin Nikmati Wisata Air Baru Sekaligus Udara Sejuk di Jakarta? Rasakan Sensasi Waduk Cincin) (Baca juga: Selalu Merasa Takut Kehilangan Pasangan? Ini Cara Mengatasinya)

Cara Membuat Mi Goreng Babat:

1. Lumuri mi dengan kecap asin dan kecap manis. Sisihkan

2. Tumis bawang putih dan bumbu halus sampai harum. Tambahkan tomat. Aduk sampai layu. Sisihkan di pinggir wajan.