Rambut yang Diwarnai Perlu Mendapatkan Perhatian Lebih, Begini Cara Merawatnya

By Winggi, Sabtu, 20 Januari 2018 | 04:00 WIB
perawatan rambut berwarna (istock) (Winggi)

Bukan hanya itu, produk ini juga bisa membersihkan rambut dari kotoran yang berasal dari sisa hairstyling ataupun polusi. 

(Baca juga: Singkirkan Insomnia dengan Cara Ini Jika Tak Ingin Kesehatan Tubuh Terganggu)

2. Melindungi rambut saat berolahraga 

Untuk mepertahankan warna rambut, gunakanlah pelindung kepala seperti topi saat berolahraga. 

Hal ini agar rambut tidak langsung terpapar sinar matahari. 

(Baca juga: Beberapa Jam Sebelum Meninggal, Ternyata Dolores Sempat Komunikasi dengan Sosok Ini, Siapa Dia?)

3. Cuci rambut dengan air dingin 

Mencuci rambut dengan air dingin bisa menjaga kutikula rambut. 

Dengan begitu rambut tetap lembut dan bercahaya. 

Mencuci rambut menggunakan air hangat hanya akan membuatnya lebih kering karena kelembapan alaminya hilang.

(Baca juga: Kesepian Setelah Suaminya Meninggal, Perempuan 95 Tahun Ini Akhirnya Hidup dengan Mahasiswa 27 Tahun)

4. Gunakan masker rambut