Deretan Pemicu Kanker Kulit Ini Wajib Kita Hindari, Nomor 5 Jarang yang Tahu

By Dok Grid, Senin, 5 Februari 2018 | 07:00 WIB
Pemicu kanker kulit (istock) (Winggi)

Namun sayang, penelitian telah menunjukkan jika terus meletakkan ponsel di dekat tubuh kita untuk waktu yang lama juga bisa menyebabkan kanker kulit

Ini karena gelombang radio frekuensi yang dipancarkan dari ponsel bisa memicu pertumbuhan sel kanker di kulit. 

5. Duduk terlalu lama 

Kebiasaan lain yang mengejutkan adalah duduk berjam-jam. 

Biasanya kebiasaan ini bagi mereka yang bekerja dengan pekerjaan di meja kerja. 

Studi menunjukkan bahwa duduk terlalu lama, terutama di depan komputer juga bisa meningkatkan kemungkinan terkena kanker kulit. 

Karena kebiasaan ini bisa mengurangi elastisitas kulit sehingga rentan terhadap serangan penyakit seperti kanker. 

6. Penggunaan kosmetik yang berlebihan 

Kosmetik memang sudah menjadi kebutuhan harian, terutama untuk perempuan. 

Namun beberapa penelitian menunjukkan bahwa dengan menggunakan produk kosmetik setiap hari juga bisa memicu kanker kulit karena sejumlah bahan kimia yang terdapat di dalamnya. (*)