Ingin Feed Instagram Cantik? Pahami Dulu Dasar-dasar Fotografi Ini

By , Rabu, 11 April 2018 | 08:30 WIB
Belajar dasar-dasar fotografi / Istock (Nova)

Mode ini sangat tidak disarankan untuk pemula karena cukup ribet dan tidak praktis.

Baca juga: Awas, Jangan Sampai Salah Menggunakan Eyeliner! Inilah Cara yang Tepat

ISO

Selain mode P, S, M, A, ada juga ISO yang harus dipahami oleh pemula.

ISO merupakan kemampuan atau tingkat sensitifitas sensor pada kamera terhadap cahaya. Semakin besar angka ISO maka semakin sesnsitif  dan besar cahaya yang didapatkan.

Baca juga: Cukup dengan Berjalan Kita Sudah Bisa Mendapatkan Banyak Manfaat untuk Tubuh

Untuk menghasilkan gambar yang bagus, sebaiknya menggunakan ISO 100-400 saat di luar ruangan dan gunakan ISO 800-1600 saat di dalam ruangan. 

Semakin kecil angka ISO, hasil gambar yang dihasilkan pun akan semakin bagus. (*)