Ternyata Mengukur Berat Badan Ideal Bukan Pakai Timbangan! Begini Alasannya

By Dionysia Mayang Rintani, Rabu, 2 Mei 2018 | 11:15 WIB
Ternyata Mengukur Berat Badan Ideal Bukan Pakai Timbangan! Begini Alasannya (Dionysia Mayang)

NOVA.id – Untuk mengatahui tubuh kita proporsional atau tidak, kita harus tahu berat badan dan tinggi badan kita.

Namun sebenarnya, kita tak memerlukan timbangan untuk mengetahui bahwa program diet kita sukses atau tidak.

Mengapa demikian?

(Baca juga: Sama-Sama Pakai Celana Berbahan Spandek, Hadid Bersaudara Tampil Kompak!)

1. Mengukur segalanya

Angka pada timbangan mencakup segalanya — otot, lemak, tulang, organ, lemak, makanan, dan air.

Karena itu, timbangan tubuh dapat menjadi angka yang tidak akurat.

2. Tidak mencerminkan perubahan yang terjadi di tubuh

Jika kita melakukan latihan kardio dan kekuatan, kita dapat membangun jaringan otot sekaligus menghilangkan lemak.

Dalam hal ini, angka timbangan mungkin tidak berubah meskipun tubuh kita semakin ramping.

(Baca juga: Jangan Sampai Terlewat! Ini 5 Spot Paling Berdebu di Rumah yang Sering Luput Dari Perhatian!)

3. Tidak mencerminkan kesehatan