Adara Taista Diduga Meninggal Akibat Kanker Kulit, Cegah dengan 3 Cara Sederhana Ini

By Juwita Imaningtyas, Minggu, 20 Mei 2018 | 13:15 WIB
waspada gejala kanker kulit (Reader's Digest)

Sebaiknya tetap menggunakan sunscreen ketika di luar ruangan dan diaplikasikan kembali tiap 20 menit, terutama saat jam 11 sampai 2 siang.

Selain itu, sunscreen sebaiknya mengandung UVA dan UVB protection serta minimal memiliki SPF 30.

Tak Perlu Mahal, Masker Rumahan Ini Ampuh loh untuk Mencegah Penuaan

2. Jangan terlalu sering terkena sinar matahari

Berjemur di bawah matahari ternyata berbahaya bagi kesehatan kulit.

Akibat paparan matahari yang intens, sel kulit bisa rusak.

Hal ini juga yang menyebabkan penuaan dini.

Seringkali kita memakai sunscreen namun tidak menghindari sinar matahari yang terik.

Ini Dia Sosok Desainer Perancang Gaun Pernikahan Meghan Markle

Apabila cuaca sangat panas, kita bisa memakai topi atau payung untuk melindungi kulit.

3. Medical check up

Jika memiliki riwayat keluarga yang terkena kanker kulit, Sahabat NOVA juga bisa memeriksakan diri beberapa bulan sekali ke dokter kulit.