Dengan menurunnya hormon estrogen, tubuh yang tidak bisa menyesuaikan kerap kali mengalami migrain.
(Baca juga: Viral, Ini Momen Nissa Sabyan Peluk Anak Kecil yang Bikin Haru)
Karena hormon inilah, sebaiknya perempuan yang sering mengalami migrain tidak memakai pil KB yang mengandung estrogen agar tak mengalami gejala migrain saat berhenti mengonsumsi pil KB.
Namun, studi ini memakai tikus jantan dan betina sebagai bahan eksperimen.
Ilmuwan pun menegaskan bahwa meskipun perempuan lebih banyak terkena migrain dibandingkan pria, kebanyakan penelitian tentang migrain tersebut hanya dilakukan dengan hewan sebagai bahan eksperimennya. (*)