Ini 5 Kesalahan yang Perlu Dihindari Saat Membuat CV

By Hinggar, Sabtu, 23 Juni 2018 | 12:00 WIB
Tips membuat CV (BBC.co.uk)

3. Email

Gunakan nama email profesional, tetapi bukan email yang anda miliki di kantor sekarang.

(Baca juga: Paji Nyili-Nyili, Tradisi Jalan Malam Bersama Obor di Tidore)

4. Informasi yang tidak relevan

Jangan masukkan informasi yang tidak perlu terkait dengan pekerjaan.

Pilih kalimat yang singkat dan jelas, agar lebih mudah dipahami.

(Baca juga: Ternyata Inilah Alasan Ratu Elizabeth Selalu Mengenakan Sarung Tangan)

5. Berpindah pekerjaan

Memiliki pekerjaan dengan waktu yang terlalu singkat bisa menjadi peringatan bagi calon atasan.

Jika kita memiliki pekerjaan dengan waktu yang pendek, kita harus memiliki kontribusi yang besar untuk perusahaan.

Hal ini bisa menjadi nilai tambah, walaupun waktu yang dijalani untuk pekerjaan sebelumnya relatif singkat.

(Baca juga: Manis dan Feminim, Ini Sederet Gaya Busana Liburan ala Shandy Aulia yang Bisa Ditiru)

Coba cek lagi CV Sahabat NOVA, dan perbaiki kesalahan yang mungkin terjadi. (*)