Menariknya, meski belum resmi dibuka namun tiket untuk tur pertama sudah terjual habis.
Tiket tur pertama yang akan dilaksanakan 2019 ini dijual dengan harga 1,5 miliar rupiah.
Nantinya perjalanan akan berangkat dari Newfoundland dan akan berlangsung selama 13 hari.
Namun di balik rencana besar ini tersiar kabar jika para ahli kelauatan mengatakan bahwa ada mikroba di bangkai Titanic yang memakan besi dan dapat menyebabkan bangkai kapal habis dalam kurang dari 20 tahun.
(Baca juga:Benarkah Bayi akan Lebih Cerdas Jika Sering Dipeluk? Ini Penjelasannya)
Jika benar-benar lenyap, sebuah perusahaan di China sedang mengerjakan replika Titanic yang akan menciptakan kembali momen menakutkan yang dilalui kapal pesiar itu.
Bagaimana Sahabat NOVA?
Tertarik mengunjungi dan melihat langsung bangkai kapal bersejarah ini? (*)