Waduh! Tenyata Kebiasaan Ini Bisa Buat Kerutan Dini Pada Wajah

By Hinggar, Jumat, 13 Juli 2018 | 19:00 WIB
Kerutan wajah ()

4. Menggosok kulit

Saat membersihkan wajah, terkadang kita menggosok kulit dengan kasar.

Hal ini akan merusak tekstur kulit dan akan menyebabkan kerutan dini.

(Baca juga: Wah! Tahun 2008 Nadine Chandrawinata Pernah Pakai Gaun Pengantin Ibunya)

5. Terlalu lama mandi dalam air panas

Mandi dengan air panas dalam waktu yang lama ternyata juga tidak baik untuk kesehatan kita.

Ini akan menghilangkan kelembaban kulit dan mebuat kulit terasa kering dan dehidrasi.

(Baca juga: Lakukan 5 Tips Ini agar Kulit Tetap Cantik Saat Perjalanan Jauh)

Jika kita sering mandi dengan air panas, maka akan mempercepat proses pemecahan kolagen dan menyebabkan keriput.

Jika Sahabat NOVA sering melakukannya, sebaiknya mulai hindari agar tak alami penuaan dini. (*)