4. Tambahkan Aksesoris
Patut kita coba, penambahan aksesoris kecil tapi manis pada lemari atau rak dapur bisa memberikan perubahan yang dramatis di dapur!
(Baca juga: Punya Pakaian Bahan Velvet? Wajib Tahu 3 Trik Merawatnya Ini)
5. Perbaiki & Perbaharui
Ganti barang-barang lama atau yang sudah kuno, baik yang berukuran besar maupun kecil.
Beli satu set rak piring dengan pilihan warna ceria, atau ganti pajangan lama dengan yang baru.
Bila mungkin, beli peralatan rumah tangga yang selalu kita idamkan.
Pilih model terbaru dengan warna-warna yang ceria dan segar.
(Baca juga: Shandy Aulia Gendong Bayi Sedah, Tapi Kahiyang Ayu yang Curi Perhatian)
6. Cat Ulang Lemari Dapur
Hanya dengan mengecat ulang lemari makan yang sudah lama dengan warna baru yang segar, kita akan mendapat perubahan besar.
Jika dananya tak cukup, bisa dengan hanya mengecat bagian-bagian tertentu dari lemari.
Misalnya, hanya bagian atasnya saja, atau bagian lacinya saja.
(Baca juga: Ini Daftar Makeup yang Dilarang Edar oleh BPOM RI, Ada Favorit Kita!)