Wah, Ternyata Ini yang Kita Dapatkan Saat Mengonsumsi 2 Buah Pisang dalam Sehari!

By Winggi, Selasa, 11 September 2018 | 07:30 WIB
Pisang (theweek.com)

 

NOVA.id - Siapa sih yang tak suka buah pisang?

Rasanya yang manis membuat si kuning ini menjadi favorit banyak orang.

Nah, bagi Sahabat NOVA merupakan sebuah keberuntungan jika gemar mengonsumsi pisang.

Kenapa?

Baca Juga : Usai Kalah Dari Naomi Osaka, Serena Williams Malah Didenda 250 Juta!

Ya, karena buah pisang banyak memberikan manfaat untuk kesehatan tubuh.

Selain rasanya yang enak, buah pisang mengandung kalori, lemak, karbohidrat, serat, gula, vitamin, biotin, hingga portein.

Tentunya, buah ini akan memberikan kebutuhan manfaat yang dibutuhkan oleh tubuh.

Lalu, bolehkah kita mengonsumsi pisang 2 buah dalam satu hari dan apa yang akan kita dapatkan?

Baca Juga : Sama-Sama Suka Bola, Yuk Intip Kedekatan Egy Maulana Vikri 'Lechia Gdansk' dengan Kakaknya!

1. Menurunkan tekanan darah

Jika kita menderita tekanan darah rendah, makan 2 pisang sehari akan membuat tekanan darah kita normal.

Hal ini karena pisang mengandung sekitar 420 gram potasium.

Kalium di dalamnya juga mampu menyeimbangkan efek negatif garam sehingga menurunkan tekanan darah kita.

Baca Juga : Dapat Pesan Langsung, Sule dan Andre Taulany Jenguk Mak Nyak