Agar Tak Bosan, Begini Cara Padukan Pleated Skirt dengan Beragam Model Atasan

By Winggi, Rabu, 17 Oktober 2018 | 12:30 WIB
Cara padukan pleated skirt (Istock)

NOVA.id - Salah satu jenis rok yang tengah digandrungi oleh pecinta fashion adalah pleated skirt.

Rok dengan model potongan berlipit ini memang sangat cocok dipakai saat santai ataupun formal.

Ada beragam jenis pleated skirt ini.

Baca Juga : Kisah 6 Perempuan Menolak Maut dan Lepaskan Diri dari Kubangan Lumpur Petobo

Mulai dari panjang, mini, bermotif, hingga berbentuk gaun.

Nah Sahabat NOVA, saat memakai rok model ini juga tak perlu bingung memadupadankannya.

Sebab, pleated skirt bisa dipadukan dengan beragam model atasan loh.

Seperti apa ya?

Baca Juga : Tak Hanya Youtube yang Eror, Situs Nonton Drama Korea Ini Juga Tutup

1. Pleated skirt dan crop top

Pleated skirt dan crop top | Stylecraze.com (Stylecraze.com)

Bersiaplah untuk menikmati pesta dengan busana manis ini.

Paduan pleated skirt dan crop top akan membuat kita terlihat minimalis namun anggun.

Berikanlah sedikit sentuhan neon dan pump pada bagian crop top agar tampilan tetap stand out.

Baca Juga : Hamil Muda, Begini Gaya Busana Meghan Markle di Awal Masa Kehamilannya