Belajar Ilmu Kehidupan dari 3 Sosok di Film A Man Called Ahok

By Alfiyanita Nur Islami, Selasa, 6 November 2018 | 13:14 WIB
Para pemain A Man Called Ahok (dok. Afri Prasetyo/Tabloid Nova)

2. Ahok

Sebagai tokok utama dalam film, Ahok mengajak penonton untuk terus punya keinginan.

Keinginannya membantu sesama dan menolong orang lemah ia perjuangkan dengan berbagai cara salah satunya mencapai pendidikan tinggi.

Dengan pendidikan tinggi ia percaya semuanya bisa diraih.

Baca Juga : Berbalut Kebaya Hitam, Anggunnya Istri Yusril Ihza Mahendra yang Berdarah Jepang dan Filipina!

Mulai dari meneruskan usaha tambang milik orang tuanya,  menjadi anggota DPRD Belitung Timur, menjadi Bupati hingga wakil gubernur DKI.

Di bawah keras didikan orang tua,  Ahok menyerap apa yang diajarkan Kim Nam untuk saling berbagi.

Ada scene di mana saat kedua orang tua Ahok tak mampu menolong warga, sosok Ahoklah yang menjadi pahlawan.

Baca Juga : Bukan Suara, Ini Bagian Tersulit Daniel Mananta Saat Perankan Ahok