Menurut pendapat Chris Salam, Gading akan memberikan yang terbaik untuk yang terakhir kalinya untuk kebahagiaan Gisel.
"Jadi aku sih lihatnya dari sisi karena dia keponakanku, aku melihatnya 'Oh, Lu mau kasih sesuatu yang terbaik for the last time' gitu. 'Okelah, Lu mau minta cerai, sesuatu yang kalau bisa bikin Lu bahagia, gue kasih Lu cerai yang paling cepat'," kata Chris.
Sidang perceraian dengan agenda mediasi ini akan kembali digelar pada tanggal 12 Desember mendatang.
Baca Juga : KD Unggah Video Saat Manggung dengan Anaknya 14 Tahun Lalu, Wajah Aurel dan Azriel Jadi Sorotan
Sebelumnya, Gisel melayangkan gugatan perceraian terhadap Gading Marten di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, dengan nomor perkara 908/Pdt.G/2018/PN.JKT.SEL pada 19 November 2018. (*)
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Hinggar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR