NOVA.id - Sambut tahun politik 2019, penyebaran hoax di media sosial sudah semakin merajalela.
Tentunya, kita perlu waspada.
Terlebih lagi karena ada banyak sekali hoax yang muncul dalam bentuk bacaan!
Baca Juga : Babymoon di Singapura, Raditya Dika Justru Pamer Momen Kocak!
“Ibu itu katanya dosen, gelarnya S2 pula, kok masih percaya saja sama hoax?”
Pertanyaan semacam ini mungkin pernah kita dengar atau jangan-jangan kita sendiri yang melontarkannya.
Pasalnya meskipun berpendidikan strata S2, rupanya fakta menunjukkan bahwa belum tentu semua orang yang lihai literasi bisa dengan pintar mengolah informasi, termasuk hoax.
Baca Juga : Daftar Ramalan 2019: Bencana Alam 2019 Versi BNPB hingga Tren Pelakor Semakin Liar!
Kenapa akhirnya bisa saja termakan hoax, faktanya, karena sebagian kita memang malas. Malas membaca, meneliti, dan memeriksa kembali informasi yang diterimanya.
Akan tetapi, ah masa iya?
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Tabloid Nova |
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Jeanett Verica |
KOMENTAR