NOVA.id - Sering dianggap kuno, balutan busana etnik justru bisa kita andalkan untuk bergaya kasual dan modern, lho. Stylish!
Apalagi, Indonesia merupakan negara yang kaya akan budaya, salah satunya mencakup kekayaan kain-kain khas Nusantara dengan motif dan warna yang berbeda dari setiap daerah.
Meski kain tradisional atau busana etnik sering dianggap terlalu formal, kaku, atau tradisional, nyatanya ada banyak model padu padan yang bisa kita aplikasikan untuk menghasilkan gaya kasual yang modern saat mengenakan busana etnik.
Baca Juga : Tak Terekspos, Begini Megahnya Fasad Rumah Desy Ratnasari di Sukabumi yang Asri!
Bila dulu banyak digunakan untuk acara-acara formal, kini kain tenun bisa juga digunakan untuk kesempatan yang lebih santai.
Bila dulu banyak dipakai oleh ibu-ibu paruh baya, kini kain-kain etnik justru diminati kalangan muda, lho!
Yup! Dengan cutting yang lebih modern, tenun juga bisa tampil begitu stylish.
Yuk, langsung intip 5 inspirasi gaya kasual modern menggunakan busana etnik ini!
Baca Juga : Tak Kenal Pelaku, Annisa Bahar Rela Pinjamkan Uang hingga Tertipu Ratusan Juta, Kok Bisa?
Source | : | Tabloid Nova |
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Jeanett Verica |
KOMENTAR