NOVA.id – Kehidupan para milenial kini cenderung makin dinamis, sehingga dibutuhkan segala hal yang praktis dan efisien.
Tak terkecuali, kebutuhan tempat tinggal.
Kini, tak sedikit kaum milenial yang tinggal jauh dari pusat kota, di mana tempat kita beraktivitas.
Baca Juga : Bertahan 8 Tahun Pernikahan, Melanie Putria Resmi Bercerai dengan Angga Puradiredja
Untuk mengakomodir itu, kita lebih memilih untuk menyewa tempat tinggal yang dekat dengan tempat bekerja.
Menanggapi hal tersebut, Travelio.com menghadirkan solusi penyewaan tempat tinggal berbasis aplikasi.
Dengan begitu, kita yang ingin mencari hunian sementara itu dapat dengan mudah menyewa hunian sesuai dengan keinginan dan kebutuhan.
Baca Juga : Gelagat Syahrini Tak Seperti Biasa, Aisyahrani Ungkap Rasa Sedih Ini
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR