NOVA.id - Kabar duka datang dari keluarga pemilik Sinarmas Group.
Eka Tjipta Widjaja, taipan properti yang juga menjadi raja percetakan kertas tutup usia pada Sabtu (26/01).
Hingga kini, gurita bisnisnya dilimpahkan pada anak dan para cucunya untuk dikembangkan.
Baca Juga : Soal Nikahi Puput Nastiti Devi, Ibunda Ahok Mewanti-wanti: Cari yang Mau Urusin Kamu, yang Dulu Kan Nggak!
Melansir dari Kontan, Sinarmas memiliki ratusan perusahaan yang digolongkan dalam 6 jenis termasuk pulp and paper, jasa keungan, pengembangan, dan real estate serta agribisnis dan makanan.
Namun, siapa sangka, di balik gelimang harta taipan ini terselip kisah haru?
Eka Tjipta Widjaja berasal dari keluarga miskin di Quanzhou, China dengan nama asli Oei Ek Thjong.
Baca Juga : Gadis Ini Minum Air Kelapa Setiap Hari, Lihat Reaksinya pada Tubuh Hanya dalam Seminggu!
Source | : | grid,Serambi Indonesia,kontan |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR