Kebanyakan dari kita punya kebiasaan menjilat bibir lebih sering, bahkan walau sudah menggunakan lipbalm atau lipstik.
Namun tenang saja, para ahli menjelaskan bahwa kandungan lipbalm atau lipstik yang masuk ke perut tak membahayakan kesehatan.
Baca Juga : Tersenyum Ceritakan Pesona Puput, Ahok: Cantik Relatif, Jelek Mutlak!
Merasa bahwa kita harus sering mengaplikasikan lipbalm pada bibir?
Pada dasarnya, tak ada kandungan dalam lipbalm yang membuat kita kecanduan.
Namun, mungkin saja ada kandungan yang bagi beberapa orang bisa memicu alergi.
Bagi yang memiliki alergi, bisa mengganti lipbalm dengan bahan alami lainnya.
Selain itu, para ahli menyarankan untuk menggunakan lipbalm seperlunya saja supaya tidak menimbulkan masalah di kemudian hari.
Baca Juga : Hanya Tamat SD, Eka Tjipta Pendiri Sinarmas yang Wafat Wariskan Kerajaan Bisnisnya ke Cucu
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR