Capricorn
Orang berzodiak Capricorn adalah seseorang yang sangat gila kerja.
Mereka akan mengambil banyak tugas, namun mereka tak memikirkan betapa beratnya tanggung jawab mereka, dan hal tersebut akan membuat mereka sangat stress.
Untuk mencegah stress, orang-orang berzodiak Capricorn bisa menyegarkan pikiran dengan menghabiskan waktu di alam, seperti pergi hiking, atau kegiatan di alam lainnya.
Baca Juga : Awas, Ini 5 Kesalahan yang Perlu Dihindari Saat Merawat Kulit Wajah!
Aquarius
Orang dengan zodiak aquarius biasanya adalah pribadi yang santai, karena mereka selalu berpikiran bahwa mereka akan selalu menemukan berbagai cara untuk melakukan sesuatu.
Mereka juga pribadi yang kreatif dan penuh ide menarik, namun mereka juga cenderung memikirkan banyak hal yang tak perlu.
Isu-isu kemanusiaan juga bisa membuat mereka tertekan.
Untuk menghindari stress, orang berzodiak aquarius bisa melakukan meditasi atau yoga, juga melakukan hobi-hobi mereka yang sempat ditinggalkan.
Baca Juga : Di Balik Dinginnya Sel Tahanan, Vanessa Angel Dekatkan Diri pada Tuhan
Source | : | womenshealthmag |
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR