NOVA.id - Memiliki anak perempuan membuat seorang ayah belajar banyak hal baru, termasuk mengikat rambut putrinya.
Hal inilah yang kini dialami oleh Pangeran William saat memiliki Putri Charlotte yang hadir dalam hidupnya.
Dia harus belajar banyak hal termasuk bagaimana cara mengikat rambut anaknya tersebut.
Baca Juga : Fakta Baru Hubungan Luna Maya dan Faisal Nasimuddin Dibeberkan Sang Sahabat
Saat kunjungannya ke Blackpool bersama Kate Middleton, pada Rabu (06/03) dia mengakui kesulitannya menata rambut anak-anaknya.
Pangeran William juga berbagi rahasia bagaimana dia belajar menata rambut untuk putri kecilnya tersebut.
Akhirnya dia menggunakan tutorial Youtube untuk bisa menata rambut Putri Charlotte.
Baca Juga : Saksikan Adik Ipar Dinikahi Reino Barack, Ini Ungkapan Sendu Istri Almarhum Kakak Syahrini yang Jadi Sorotan
Source | : | people |
Penulis | : | Hinggar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR