NOVA.id - Menjelang pemilu 2019, keterwakilan perempuan di parlemen terus jadi sorotan, menyusul isu kesetaraan gender yang terus menyebar luas di Indonesia.
Menurut data Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Indonesia (KPPPAI) tergambar seperti apa peta keterwakilan perempuan di lembaga negara, termasuk di parlemen.
Masih sedikit sekali keterlibatan perempuan di lembaga pemerintahan, yang seharusnya kita isi di tahun ini.
Baca Juga : Setelah Terseret Skandal Prostitusi, Seungri BIGBANG Mundur dari Dunia Hiburan
Berikut ini gambarannya.
Perempuan di parlemen periode 2014-2019
Di bagian parleman periode 2014-2019, 17,32 % (perempuan) – 82,68 % (laki-laki).
Baca Juga : Zul Zivilia Terancam Hukuman Mati dan Pernah Diterpa Isu Selingkuh, Sang Istri Akui akan Tetap Setia
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Jeanett Verica |
KOMENTAR