Alamanda sebagai CEO Binar Academy pun menceritakan pengalamannya di bidang pendidikan digital, melalui Binar Academy selama 2 tahun.
Kolaborasi di era digital dianggap penting seperti yang diungkapkan oleh McKinsey pada tahun 2016 bertajuk “Unlocking Indonesia’s Digital Opportunity”.
Riset itu menjelaskan, kolaborasi antara pemerintah dan swasta sangat diperlukan terutama dalam menaikkan nilai investasi teknologi informatika mulai dari hulu hingga hilir.
Baca Juga : Dikenal Harmonis, Mark Sungkar Bongkar Sifat Irwansyah dan Teuku Wisnu yang Sempat Buat Emosi
Tentunya, agar kualitas infrastruktur, tingkat penetrasi masyarakat, serta produktivitas kerja semakin meningkat.
“Transformasi digital saat ini sudah menjangkau berbagai bidang dan mendorong lahirnya startup. Akan tetapi kami melihat bahwa potensi besar Indonesia tidak akan dapat dipenuhi secara maksimal tanpa kerjasama antara pemerintah, korporat dan startup,” tutur Alamanda.
Salah satu cerita kegagalan yang membentuk sebuah keberhasilan di dunia digital ditunjukkan dari acara Beyond Clickbaits: Capturing the Millenials.
Baca Juga : Berada di Reruntuhan Selama 6 Jam, Bayi 5 Bulan Ini Selamat dari Banjir Sentani
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Jeanett Verica |
KOMENTAR