NOVA.id - Kentut atau buang gas selama ini menjadi momok yang memalukan jika dilakukan di depan umum.
Padahal, kentut membuat tubuh kita semakin sehat, karena itu adalah hal yang alami dialami manusia.
Menurut BuzzFeed, rata-rata orang kentut sekitar setengah liter sehari.
Menurut survei tahun 2016 oleh Mic, kentut sebenarnya menjadi langkah penting dalam membuat transisi dari saling mencintai antarpasangan.
Mic mensurvei lebih dari 125 orang yang berusia 20 dan 30 tahunan untuk mengetahui kapan sebagian besar pasangan melakukan kentut.
Ternyata, hanya butuh dua hingga enam bulan seseorang dapat saling mencintai hanya dengan mengetahui kebiasaan kentut pasangannya.
Baca Juga : Makin Mesra dengan Reino Barack, Syahrini Beri Komentar Menohok untuk Hatersnya
Source | : | Intisari.grid.id |
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR