Misal sel darah yang membantu proses metabolisme pada tubuh, atau sel pada jaringan otot untuk membantu mempertahankan kinerja otot.
“Biasanya sel punca ini bisa ditemukan di lemak, atau sum-sum tulang belakang. Tapi, seiring bertambahnya usia sel tersebut tidak telalu memiliki kinerja yang baik. Kalau dari tali pusat kinerja masih sangat optimal,” jelasnya.
Dari penelitian dokter dunia, diketahui jika sel punca pada tali pusat bayi bisa membantu untuk menyembuhkan beragam penyakit kronis, seperti penyakit kanker darah (thallesemia), leukimia, autisme dan lupus.
Ia juga bisa membantu kinerja cuci darah.
Jadi, Sahabat NOVA saat melahirkan jangan langsung membuang tali pusar bayi ya!(*)
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR