Ratu Elizabeth II juga kini memegang kuasa penuh terhadap siapa yang boleh memakai perhiasan koleksi kerajaan.
Tak terkecuali, milik mendiang Lady Diana.
"Inilah kenyataan mengejutkan yang sudah berlangsung beberapa bulan di dalam internal kerajaan.
Baca Juga : Belum Cukup Biaya Wujudkan Keinginan Ani Yudhoyono, AHY Terpukul Lihat Kondisi Ibunya yang Makin Lemah
"Dan tentu saja sudah membuat atmosfir istana menjadi tegang, terutama untuk Pangeran Harry.
"Hanya Ratu dan penasihat istana yang bisa menentukan siapa yang boleh mengenakan perhiasan milik kerajaan," kata sumber yang tidak disebutkan namanya ini.
Yang lebih mengejutkan, sumber tersebut mengatakan kepada The Sun bahwa pihak istana sebenarnya sudah muak dengan kelakuan Meghan Markle bahkan sebelum Royal Wedding Mei 2018 lalu.
Baca Juga : Dituding Tak Sayang Aurel dan Azriel, Krisdayanti: Aku Bikin Kontrak Mati dengan Anang
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR