NOVA.id - Pernikahan Mulan Jameela dan Ahmad Dhani kerap menuai sorotan publik.
Menikah secara siri dengan Ahmad Dhani, tudingan pelakor (perebut laki orang) tersemat pada nama Mulan Jameela.
Mulan Jameela selalu dikaitkan sebagai orang ketiga perceraian antara Ahmad Dhani dan Maia Estianty.
Baca Juga: Camilan Nikmat Rendah Lemak Buat Kamu Si Emotional Eater
Bertahun-tahun berumah tangga, tak disangka Mulan Jameela justru mengaku tidak menikah berlandaskan cinta di awal perkawinannya dengan Ahmad Dhani.
Hal ini diungkapkannya pada tayangan Logika Ahmad Dhani Spesial Valentine 2016 silam.
Kepada Melaney Ricardo, penyanyi yang kini berhijab tersebut terang-terangan soal perasaannya.
Baca Juga: Suka Antar Jemput Anak Sekolah Naik Motor? Lakukan Ini Agar Anak Aman dan Nyaman
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR