Tersanding di piring saji ketupat, opor, soto, sayur pecel, kerupuk, telur, sayur-sayuran dan buah-buahan.
Tak cuma memajang menu di hari raya, Mayangsari juga mengunggah potret dirinya, sang suami dan putrinya usai sungkem.
Pemandangan keluarga ini terlihat syahdu sekaligus harmonis.
Baca Juga: Nyaman dan Aman Naik Motor, Jangan Lupa Pastikan 3 Hal Ini
Sebelum salat, Mayangsari juga mengunggah kekompakannya dengan sang anak, Khirani Trihatmodjo.
Keduanya berbalut pakaian muslim nuansa putih.
Sontak, unggahan ini dibanjiri ucapan selamat Lebaran oleh warganet. (*)
Source | : | |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR